Permintaan Konsumen Tinggi Penyebab Harga Telur Melejit
Krjogja.com – BANTUL – Terbatasnya produksi telur ayam yang tidak bisa mengimbangi jumlah kebutuhan konsumen menjadikan harga telur ayam di pasaran melejit, termasuk di wilayah Bantul . Menurut pantauan Dinas Koperasi UKM, Perindustrian dan Perdagangan ( KUKMPP) Bantul , dari pantauan di 5 pasar tradisional wilayah Bantul, diantaranya di Pasar Bantul, Piyungan, Imogiri dan Niten, …
Permintaan Konsumen Tinggi Penyebab Harga Telur Melejit Selengkapnya »











